Tutorial Lengkap Cara Menggambar Orang Yang Menggunakan Masker !!

Hai teman teman, jumpa lagi dengan saya, penulis artikel yang tidak kenal lelah memberikan sebuah Tips, Berita Terbaru,Hal Unik, dan lain lainnya. Okey langsung aja ke inti ya teman, kali ini saya akan membuat sebuah tutorial Cara Menggambar Orang Yang Menggunakan Masker. Tentunya sangat cocok pada saat pandemi kali ini ya. Semua orang menggunakan masker untuk mengurangi penyebaran Covid-19. Penasaran bagaimana cara membuatnya, mari kita menggambar !!


  • Pertama yang kalian butuhkan adalah pensil , penghapus dan tentunya buku gambar, disini kalian bisa menggunakan kertas apa saja asalkan tidak ada tulisan di kertas tersebut,

  • Kedua kalian bisa membuat terlebih dahulu bagian kepala,telinga dan rambut,

  • Jika selesai kalian bisa langsung menuju ke langkah selanjutnya yaitu menggambar mata, kalian bisa menggambar mata sekaligus alis. Disini kalian bisa berkreasi untuk membuat bentuk mata dan alis ya....

  • Langkah selanjutnya kalian langsung saja membuat gambar masker yang menutupi bagian hidung dan mulut, jadi kalian tidak perlu membuat bagian hidung dan mulut ya.

  • Untuk pembuatan masker diusahakan tali terhubung dengan bagian atas telinga agar terlihat lebih nyata, pada pada bagian ini juga kalian bisa berkreasi dengan menghias masker tersebut , entah mau diberi motif bunga/nama kalian/motif motor dan lain lainnya,

  • Langkah keenam kalian bisa membuat bagian leher pada gambar tersebut, jika sudah lanjut dengan menggambar baju, Nah pada saat pembuatan baju kalian juga bisa berkreasi se unik mungkin untuk mendesain sebuah baju yang bagus. 

  • Tahap yang terakhir adalah kalian bisa merapikan garis pada gambar dengan menggunakan penghapus agar lebih rapi.


Jika kalian ingin lebih jelas cara membuatnya, maka silahkan kunjungi video ini yaa... 




Semoga bermanfaat, Selamat Berkreasi !!
Baca Juga
Previous Post Next Post