Apa itu Linux ? Linux merupakan sistem seperti windows,mac os dan linux itu sendiri merupakan sistem open source yang sangat gratis , linux ini merupakan turunan dari UNIX. Jadi kalian dapat menggunakan Linux dengan gratis tanpa harus membelinya.
Berikut merupakan penjelasan tentang Linux Menurut Para Ahli Dunia :
- Angga Wibowo & Smitdev Community
Angga Wibowo & Smitdev Community juga mengemukakan pendapat tentang pengertian dari Linux, menurut dia Pengertian dari Linux adalah pengembangan dari sistem operasi jaringan UNIX. Sistem operasi Linux memberikan ketangguhan dalam kinerja pada jaringan komputer, sekaligus kemudahan dalam mengoperasikannya
- Ni Ketut Susrini
Menurut Ni Ketut Susrini pengertian dari Linux adalah sistem operasi varian Unix yang diadopsi dari MInix. Sistem operasi berlogo piungin bernama "Tux" (singkatan dari Torvalds'UniX), ini bersifat sumber terbuka (open source), artinya semua orang bisa mengakses dan melakukan modifikasi atau penyesuaian terhadap sistem di dalamnya agar sesuai dengan kebutuhan kalian.
- Sudarma. S
Sudarma. S juga berpendapat tentang pengertian dari linux adalah sistem operasi open source yang cukup terkenal sekarang ini. Dilihat dari jenisnya, sistem operasi Linux ini bertipe Unix atau dengan kata lain, Linux adalah sistem operasi yang bersifat bebas dan kode sumbernya terbuka (open source).
Kelebihan :
- Memiliki harga yang lebih murah dibandingakan sistem operasi lainnya
- Linux memiliki sistem operasi 32 bit
- Memiliki keamanan yang baik
- Memiliki grafik yang sangat baik
- Linux juga bisa dilakukan modifikasi terhadap source code
- Memiliki software yang sudah terinstal dan dapat digunakan dengan mudah
- Linux ini sangat cocok digunakan bagi kalian yang suka mengubah ngubah komputer
- Meskipun memiliki harga yang rendah , tetapi linux ini bisa juga digunakan sebagai komputer server loh, jadi jangan remehkan linux ya.
- Linux memiliki spesifikasi hardware yang tidak terlalu besar.
- Memiliki software yang lebih lengkap daripada Mac OS
Setelah menyebutkan tentang kelebihan dari Linux kali ini saya akan menjelaskan tentang kekurangan dari linux :
Kekurangan :
- Jika terjadi masalah pada sistem linux, sangat sulit untuk memperbaikinya
- Kurangnya dukungan dari software yang popular
- Jika kalian pengguna Linux kalian harus cepat beradaptasi dengan tampilan dari Linux
- Jika kalian adalah user yang senang bermain Game Online Linux ini tidak dianjurkan ke dalam komputer gaming ya.
Jadi kelebihan dari sistem Linux tersebut juga memiliki kekurangan yang sangat banyak, linux bisa digunakan di komputer maupun laptop kalian. Sesuai bukan harga sesuai dengan barang yang didapatkan. Tetapi dengan kekurangannya kalian akan merasa kesulitan pada saat melakukan sesuatu.
PERBEDAAN MAC OS DAN LINUX
Linux sebuah sistem seperti windows,mac os dan unix,linux itu sendiri merupakan sistem open source yang sangat gratis , linux ini merupakan turunan dari UNIX. Jadi kalian dapat menggunakan Linux dengan gratis tanpa harus membelinya.
Setelah kalian tahu tentang pengertian dari Mac OS dan Linux, saya akan langsung menyebutkan perbedaan antara Mac OS dan Linux :
Mac OS :
- Sistem yang digunakan adalah Unix-Like
- Mempunyai garis keturunan dari Unix Original
- Tersertifikasi Unix dari Open Group
- Mac os hanya memiliki satu tapi berbeda versinya
- Man OS mempunyai dukungan komersial ke Dekstop User
- Mac hanya bisa digunakan di komputer macintosh saja
- Jika kalian ingin menggunakan software maka kalian harus menambah uang tambahan sebagai lisensi dari aplikasi tersebut
- Mac OS tidak memiliki banyak user Interface
- Memiliki kualitas gambar yang paling bagus
Linux :
- Menggunakan sistem Unix-like
- Tidak mempunyai garis keturunan langsung dari Unix Original
- Tidak tersertifikasi UNIX dari Open Group
- Memiliki banyak varian/distro
- Bagi kalian pengguna linux sangat sedikit dukungan komersial ke desktop user, tetapi kalian tidak usa risau karena ada bantuan dari software Ubuntu.
- Linux bisa digunakan hampir semua komputer
- Linux tersedia software yang gratis.
- Memiliki banyak user interface
- Memiliki gambar yang lumayan bagus
Berikut merupakan kekurangan dan kelebihan dari Mac OS dan Linux
Mac OS :
Kelebihan dari Mac OS :
- Mac OS memiliki kesetabilan yang lebih baik daripada UNIX
- Mac OS merupakan sebuah sistem yang operasi exclusive hanya untuk mac
- Dapat digunakan dengan mudah , ketika kalian memiliki kesulitan disana terdapat training centernya,
- Mac os kebal terhadap virus, oleh karena itu jika kalian kesal dengan namanya virus kalian bisa menggunakan Mac OS.
- Pengguna Mac OS sulit untuk di bajak oleh para hacker ,
- Dokumen yang di buat di mac os dapat dibaca ole hos lainnya
- Mac os juga memiliki tampilan yang smoth dan sangat indah.
- Memiliki aplikasi bawaan “Time Machine” aplikasi ini berfungsi sebagai untuk membackup system dan perubahan data secara otomatis, jadi kalian tidak perlu kawatir untuk kehilangan data .
- Terdapat aplikasi Sherlock yang digunakan untuk mencari data hardisk , jaringan LAN dan internet secara keyword
- Jika kalian men shutdown komputer ini kalian tidak perlu menunggu terlalu lama Karen kalian hanya membutuhkan waktu 3-4 detik saja, untuk mematikan mac os ini.
Kekurangan dari mac os :
- Kekurangan yang pertama dari mac os adalah harganya yang sangat mahal, karena mac os merupakan prosuk dari Apple yang sangat mahal.
- Mac os tidak dianjurkan bagi kalian pemain game online dan jika kalian ingin menggunakan mac os sebagai server
- Mac os cocok digunakan sebagai komputer yang mendesain grafis
- Mac OS tidak dapat kalian rakit sendiri karena pihak Apple sudah tidak memberi license untuk perusahaan lain untuk membuat hardware yang bisa digunakan oleh OS. Jadi jika kalian pengguna mac os kalian tidak perlu khawatir dengan adanya hardware tiruan .
- Salah satu kelemahan dari mac os adalah memiliki software yang tidak terlalu lengkap
- Mac OS tidak dapat digunakan untuk dipakai bersama dengan sistem pengoprasian lainnya.
Linux :
Kelebihan Linux :
- Licensi yang gratis (Terbuka dan Bebas) bahkan banyak yang bisa didapat dengan cara download.
- Linux bisa berinteraksi dengan operating system lain dengan cara kompabilitas file system, kompabilitas network, dan emulasi operating system.
- Virtual memori membuat linux mempunyai kemampuan untuk menjalankan program-program yang lebih dari seharusnya karena penggunaan swap memori.
Kekurangan Linux :
- Aplikasi yang tersedia belum sebanyak windows.
- Operating system yang tidak sepenuhnya GUI (Graphical User Interface).
- Meskipun sudah menggunakan X-windows seperti GNOME dan KDE.
- Dan yang tidak lupa menurut pengalaman saya operating system yang lumayan sulit untuk dipelajari.
Jadi itulah Sejarah dan Perbedaan antara Mac OS dan Linux, semoga bemrnfaat bagi kalian semua.