DULU OFFICIAL - Hai kakak-kakak gimana nih sudah mencoba mengerjakan 35 soal yang aku kasih kemarin gak. Gimana sudah terisi semua ? atau masih ada yang tidak tahu ? Yasudah kalau gitu, nih aku kasih Kunci jawaban 35 soal pramuka penggalang yang bisa kakak-kakak manfaatkan. Soal yang aku berikan ini berlandasan dengan SKU Pramuka Penggalang loh, jadi kakak - kakak bisa menggunakan soal tersebut sebagai ujian untuk naik tingkat dari pramuka penggalang ramu ke rakit ataupun terap.
Tidak sampai disana saja, kakak-kakak bisa menggunakan soal-soal pramuka yang aku berikan sebagai kuis di selang latihan pramuka. Entah menggunakan media apapun, bisa menggunakan website ujian gratis seperti Kahoot, Google Doc, dan masih banyak lainnya.
1. Doa masuk rumah, doa keluar rumah, doa makan, doa setelah makan, doa belajar, doa sebelum tidur, doa bangun tidur, doa masuk masjid, doa keluar masjid, doa memakai baju,
2. Nabi Muhammad SAW lahir pada hari senin tepatnya 12 Rabiul awal Tahun Gajah (570 M) di Kota Mekkah. Beliau dilahirkan dari seorang ayah yang bernama Abdullah dan ibu bernama Aminah. Pada usia 6 tahun Nabi Muhammad SAW ditinggal oleh sang ibu dikarenakan meninggal. Selanjutnya beliau di asuh oleh kakeknya yang bernama Abdul Muthallib hingga usia 8 tahun, setelah kakeknya wafat nabi diasuh oleh pamannya Abu Thalib dan pada usia 25 tahun nabi menikahi Khadijah dan di angkat menjadi radul pada usia 40 Tahun.
3. Ushollii fardlol jum'ati rak'ataini mustaqbilal qiblati adaa-an ma-muuman lillaahi ta'aala
4. Alihkan fokus perhatian, memodifikasi situasi, ubah pemikiran diri sendiri, ubah respon kepada yang berbicara
5. Hak perlindungan anak adalah hal yan dilakukan untuk melindungi seorang anak dan memenuhi hak-haknua agar bertahan hidup, tumbuh , berkembang, dan berpartisipasi secara optimal sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan.
6. Lomba Tingkat
7. Jambore Nasional , Jambore Daerah
8. 5 Tahun sekali
9. Saka Bhayangkara
10. Lingkungan Hidup
11. Kelautan
12. Tanda Pelantikan, Tanda Pandu Dunia, Tanda Setangan Leher, Tanda Harian, Badge Wilayah, Badge Gugus Depan, Tanda Jabatan, Tanda Kecakapan,Tanda Penghargaann
13. Isi dari UU No. 24 tahun 2009 adalah Undang-undang tentang bendera, bahasa dan lambang negara, serta lagu kebangsaan. Pada UU ini menjelaskan tentang Bendera Negara Kesatuan Republik Indonesia yang selanjutya disebut Bendera Negara adalah Sang Merah Putih.
14. Burung Garuda
15. Fatmawati
16. Bahasa Indonesia
17. Dampak Positif : dapat digunakan untuk mencari informasi terbaru, dapat bekomunikasi jarak jauh, dapat digunakan untuk hiburan
Dampak Negatif : kecanduan bermain game, lupa akan waktu, merusak mata, hidup individualisme
18. Komposting adalah salah satu cara mengolah sampah organik menjadi pupuk tanaman secara alami, dengan cara encampurkan sampah sayuran, buah dan lainnya kemudian ditambah dengan serbuk kayu lalu di diamkan hingga membusuk.
19. Simpul Pangkal, Simpul Jangkar
20. Timur , Tenggara, Selatan, Barat Daya, Barat, Barat Laut, Utara, Timur Laut
21. Pratama
22. Renang, Lari, Badminton, Futsal
23. Komjen Pol (Purn) Budi Waseso
24. Ir. H. Joko Widodo
25. H.M Arum Sabil
26. Dra. Hj. Khofifah Tegistha, M.Si
27. Dewan Kerja Cabang
28. Dewan Kerja Daerah
29. Dewan Kerja Nasinonal
30. Majelis Pembimbing Cabang
31. Bupati
32. Kepala Sekolah
33. Rakit
34. Ramu
35. Terap
Nah jadi itulah kunci jawaban dari 35 soal pramuka penggalang. Gimana nih kakak-kakak ada yang betul semua gak. Untuk yang betul semua selamat yah, dan untuk yang masih ada kesalahan tetap semangat, terus berlatih yah kakak, karna pepatah mengatakan usaha tidak akan menghianati hasil. Belajar dari kesalahan untuk memperbaiki diri sendiri. See You next artikel kakak.