Penyebab Penyakit Panu dan Cara Mengatasinya || Perawatan Kulit Wajah

Penyebab kulit wajah terkena panu / Tinea Versicolor. Tentunya Panu merupakan salah satu kondisi dimana kulit wajah terdapat bitnik atau bercak yang berwarna putih. Perlu kalian ketahui saja, Panu bisa muncul di seluruh kulit manusia loh , salah satunya adalah kulit wajah.


Penyebab Penyakit Panu dan Cara Mengatasinya





Jika kalian melihat teman atau kerabat yang terkena panu, jangan sesekali kalian jauhi orang tersebut dikarenakan, penyakit panu tidak akan menular . Hanya saya kebanyakan orang yang terkena panu terlihat tidak percaya diri pada saat keluar rumah.




  • PENYEBAB PANU

Penyebab kulit wajah terkena panu / Tinea Versicolor. Tentunya Panu merupakan salah satu


Panu adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur Malassezia. "Jenis jamur ini sebanarnya banyak hidup di kulit dan membantu melindungi kulit dari infeksi" (Kata Healthline). Akan tetapi jamur ini akan menjadi panu jika,pertumbuhan jamur tersebut tidak terkontrol oleh kulit akhirnya kulit akan mengembangkan bercak yang berwarna putih.


Nah untuk mengeatahui apakah kalian terkena panu atau tidak, maka kalian bisa melihat kulit di seluruh badan , apakah terdapat bercak atau bintik bintik putih pada kulit. Tanda-tanda kulit yang terkena panu :

  1. Kulit kering , gatal dan bersisik
  2. Terdapat bercak yang berwarna lebih terang dari kulit
  3.  Muncul bitnik bitnik yang mengakibatkan bercak

Biasanya penyebab orang yang terkena panu disebabkan oleh 2 factor yaitu Cuaca Panas dan keringat yang berlebihan. Akan tetapi jika terdapat panu di kulit wajah terdapat 3 faktor yang mengakibatkan munculnya panu yaitu :

  1. Kulit berminyak
  2. Perubahan hormon
  3. Sistem imun yang lemah

  • CARA MENGATASI PANU


Penyebab kulit wajah terkena panu / Tinea Versicolor. Tentunya Panu merupakan salah satu


Nah untuk mengatasi penyakit panu sangatlah mudah kok. Kalian hanya harus menjaga kebersihan kulit terutama kulit wajah. Jika kulit wajah kalian menghasilkan keringat yang berlebih maka segeralah membersihkannya. 

Untuk obat - obatan yang bisa kalian gunakan yaitu krim antijamur dan lotion yang dapat mengatasi panu pada wajah. Setalah seminggu pemakaian , namun tidak ada hasilnya maka kalian harus konsultasi kepada dokter spesialis kulit untuk ditangani lebih lanjut. 



Baca Juga
Previous Post Next Post